Andhara Early Sudah Beri Kesempatan Rujuk, Kecewa Ekspektasi Tak Terpenuhi

1 week ago 17

Diterbitkan 06 Januari 2026 10:55 WIB

Meski Andhara Early telah resmi bercerai dengan Bugi Ramadhana, ternyata ia sempat membuka peluang untuk rujuk dengan mantan suaminya tersebut. Momen tersebut ia berikan selama masa iddah pasca putusan cerai keluar pada Oktober 2025.

Andhara memberikan waktu tambahan atau injury time bagi Bugi untuk membuktikan keseriusannya memperbaiki hubungan. Ia berharap ada perubahan positif yang bisa menjadi alasan untuk kembali bersama.

Simak berita lainnya di Liputan6.com.

Andhara Early tersenyum

"Rujuk sebenarnya, pada saat kemarin masa iddah itu, aku memberikan injury time ya untuk Bugi-nya sendiri. Dan memang sudah kita bahas bahwa ya di situlah masa untuk dia untuk pembuktian," beber Andhara di kawasan Mampang, Jakarta Selatan, Senin (05/01/2026).


Hak Cipta: KapanLagi.com/Sahal Fadhli

Read Entire Article