Iis Dahlia Bebaskan Devano Pilih Pasangan, Hanya Minta Satu Syarat Ini Terpenuhi

1 week ago 22

Diterbitkan 06 Januari 2026 09:32 WIB

Urusan asmara selebritas muda selalu menjadi sorotan, tak terkecuali Devano. Putra Iis Dahlia ini diketahui tengah menjalin hubungan asmara dengan kekasihnya. Lantas, bagaimana tanggapan Iis Dahlia mengenai kriteria pasangan untuk anak-anaknya?

Iis Dahlia ternyata memiliki pandangan yang sangat terbuka dan modern. Ia menyadari bahwa zaman sudah berubah dan orang tua tidak bisa lagi memaksakan kehendak atau mengatur jodoh anak secara kaku.

Baca juga berita lainnya di Liputan6.com

Keluarga Iis Dahlia

"Jangankan Devano anak laki, anak perempuan (Salshadilla Juwita) juga ya, zaman sekarang enggak bisalah diatur-atur," kata Iis Dahlia bijak saat ditemui di kawasan Pancoran, Jakarta Selatan, Senin (05/01/2026).


Hak Cipta: instagram.com/isdadahlia

Read Entire Article