Yama Carlos Diteror COD Fiktif Usai Unggah Konten Satir Penanganan Bencana, Siap Tempuh Jalur Hukum

2 weeks ago 30

Liputan6.com, Jakarta - Pengakuan mengejutkan datang dari aktor Yama Carlos. Ia mengaku diteror COD fiktif tak lama setelah diduga mengunggah video konten di TikTok terkait penangangan bencana alam di Pulau Sumatra. Teror ditujukan kepada Yama Carlos dan sang istri.

Bintang film Rambut Kafan dan Kereta Berdarah membeberkan kronologi teror yang terjadi tak lama setelah mengunggah konten satir di medsos. Kronologi disampaikan Yama Carlos lewat video yang diunggah di akun Instagram terverifikasi, 29 Desember 2025.

โ€œIntinya seperti ini, beberapa hari yang lalu saya baru saja posting video dan sekarang sudah saya takedown. Mungkin kalian yang...

Read Entire Article