Dikepung Banjir, Permukiman Tambun Utara Terendam Parah!

2 hours ago 3
Meski intensitas hujan mulai menurun, banjir justru semakin parah melanda sejumlah wilayah di Kecamatan Tambun Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. Peningkatan volume air dipicu luapan Sungai Cikarang Bekasi Laut atau Sungai CBL, yang menyebabkan rumah warga terendam hingga ketinggian satu meter.
Read Entire Article