Diterbitkan 07 Januari 2026 15:33 WIB
Kabar duka menyelimuti keluarga besar Venna Melinda. Ayahanda tercinta, Jimmy Rekartono, meninggal dunia secara mendadak pada Selasa sore. Adik almarhum yang merupakan tante Venna, menceritakan kronologi kejadian yang terjadi di kawasan Grand Wijaya, Jakarta Selatan.
Awalnya, keluarga mendapatkan kabar mengejutkan melalui grup WhatsApp keluarga. Pesan tersebut menginformasikan bahwa ayah mereka pingsan dan tubuhnya kaku di sebuah tempat pijat refleksi. Informasi ini didapat dari petugas di lokasi yang sigap menghubungi kontak terakhir di ponsel almarhum.
Baca berita Venna Melinda lainnya di Liputan6.com.
"Jadi memang kemarin, siang itu sekitar... sekitar setengah empat mungkin ya, kami dapat kabar di WhatsApp grup keluarga. Dia lihat berita di grup bahwa... Pak Jimmy, pingsan... di Grand Wijaya. Dan kaku badannya," ungkapnya saat ditemui di TPU Jeruk Purut, Jakarta Selatan, Rabu (06/01/2026).
Hak Cipta: KapanLagi.com®/Budy Santoso

1 week ago
16

:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5475650/original/088292700_1768635751-Kim_Seon_Ho_0.jpeg)


:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5460853/original/058795000_1767324180-jo_yon_woo.jpeg)











:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5467358/original/078193400_1767875810-1.jpeg)





